Anyang Buas Buas Masakan Khas
Labuhanbatu
Salah satu makanan khas Labuhanbatu adalah anyang buas-buas.
Anyang buas-buas merupakan masakan yang berasal dari dedaunan, yakni daun
buas-buas. Tumbuhan ini merupakan
tumbuhan yang sering terdapat di daerah rendah, berdaun wangi. Yang dijadikan
masakan adalah pucuknya, karena lebih lembut.